NIM: 11410200004
Tugas Rangkuman ke 1 Mata Kuliah : Basis Data kelas P1
Dosen : Titik Lusiani
Alamat Blog : http://blog.stikom.edu/lusiani
Basis
data adalah data-data yang saling terhubung. Contoh aplikasi sistem basis data
antara lain sistem terintegrasi di stikom, sistem integrasi di bank dan sistem
integrasi toko. Manfaat basis data
adalah membuat data yang dihasilkan akan valid. Berikut istilah-istilah yang ada pada basis
data :
1.
Basis
data
2.
Berkas/tabel/file
3.
Record
= baris tabel
4.
Field/atribut
= kolom tabel
5.
DBMS
= Data Base Manajement System adalah sekumpulan program yang memungkinkan
pengguna basis data untuk membuat & memelihara suatu basis data.
6.
Sistem
basis data
Karakteristik
basis data :
1.
Sifat yang fundamental bahwa basis data tidak hanya berisi data saja, tetap
lengkap dengan definisi dari data itu sendiri
2.
Definisi data dismpan dalam katalog
sistem (META DATA) yang berisi :
>
Struktur setiap file
>
Tipe & format peyimpanan
3.
Constraint àPK àUK + NN
FK
NN
VK (UNIQUE)
CHECK
Pembahasan selanjutnya adalah
tentang pemodelan data dengan menggunakan ER-MODEL. Sebelum itu kita harus
mengetehui apa itu ER-MODEL. ER-MODEL merupakan model data tingkat tinggi yang
populer untuk model data relasional. Model ini dengan sejumlah variasinya
sering digunakan dalam desain konseptual dari aplikasi database. Berikut notasi
– notasi untuk ER-Diagram :
1.
Entitiy Type : menjelaskan sesuatu yang jelas nyata
untuk membedakan tabel. Contoh : entitiy mahasiswa.
2.
Relationship Type : hubungan antara 2 enttiy (one to
one, one to many, many to many)
3. Atribute :
properti dari entitiy (yang menjelaskan entitas). Contoh atribut mahasiswa :
NIM,NAMA
4. Week Entitiy
Type : Entitiy lemah dalam basis data. Sifatnya bukan utama dari sistem.
Entitiy yang tidak punya PK. Contoh : tabel keluarga karyawan.
5. Identifying
Reletonship Type : relationship untuk wek entitiy
6. Key attribute :
PK untuk attribut sebuah entitiy. Bersifat unik dan not NULL
7. Multivalued
attribute : attribut yang mempunyai banyak nilai. Contoh : hobi
8. Composite
attribute : attribute yang memiliki atribut. Contoh attribute contact_kel
mempunyai attribute nama, hub_kel, no_telp.
9. Derived
attribute : atribut hasil dari transaksi dari atribut lain. Contoh : atribute
grade dari nilai mahasiswa
10. Total perticipantion of E2 in R
--> mandatory (pasti berhubungan). Contoh : 1 mahasiswa minimal mengambil 1
mata kuliah
11. Cardinality ratio 1:N for E1:E2 IN R. Contoh :
hubungan dosen wali dengan mahasiswa.
12. Struktural constaint (min,max) on participate of
E in R
-
Physical
Data Model : pemodelan data secara fisik
-
Conseptual
Data Model : menjelaskan data model secara konsep
Berikut
Contoh Pengaplikasian Pada Power Desiner
{A}
Gambar
1. ERD Pemeriksaan Pasien. (Salah satu model)
Penjelasan:
a.
Contoh sederhana diatas terdapat 2 buah entity,
yaitu Pasien dan Dokter.
b.
Terdapat
1 buah relationship untuk hubungan pasien dan dokter,yaitu
“Pemeriksaan”.
c.
Tiap entity memiliki atribut.
d.
Atribut untuk pasien adalah kode_pasien
yang merupakan primary key,nama_pasien, jenis_kelamin_pasien, tanggal_lahir_pasien,
telpon_pasien, alamat_pasien dan kontak_keluarga_pasien yang merupakan komposit
atribut. Bagian dari komposit atribut alamat_pasien adalah jln_alamat_pasien,
kota_alamat_pasien dan provinsi_alamat_pasien. Bagian dari komposit atribut
kontak_kelluarga_pasien adalah nama_keluarga_pasien, telpon_keluarga_pasien dan
hubungan_keluarga_pasien.
e.
Atribut untuk dokter adalah
kode_dokter yang merupakan primary key,
nama_dokter, telpon_dokter,alamat_dokter,jenis_kelamin_dokter dan
kode_spesialis yang merupakan multivalue atribut.
f.
Relationship dari pasien dan dokter
adalah many to many. Arti dari
penulisan N dan M pada gambar diatas.
{B}
Gambar 2. ERD CDM Pemeriksaan Pasien
Penjelasan:
a.
Gambar diatas adalah ER-Diagram
Conseptual Data Model pemeriksaan pasien.
b.
Terdapat tabel pasien dengan field
kode_p yang merupakan primary key, nama_p, jenis_kel_p, tgl_lahir_p, telp_p,
jln_alamat_p, kota_alamat_p, propinsi_alamat_p, nama_kel_p, hub_kel_p dan
telp_kel_p.
c.
Terdapat tabel dokter dengan field kode_d
yang merupakan primary key, nama_d, jenis_kelamin_d, alamat_d dan
kode_spesialis_d.
d.
Dari composite attribute yaitu
spesialis,menghasilkan tabel baru yaitu tabel spesialis. Tabel spesialis yang
memiliki field kode_spesialis yang merupakan primary key dan nama_spesialis.
e.
Untuk relationship antara tabel pasien
dan dokter adalah “pemeriksaan” yang bersifat many to many. Maksudnya satu
pasien dapat diperiksa banyak dokter dan dokter dapat memeriksa banyak pasien.
f.
Untuk relationship antara tabel dokter
dan spesialis adalah “memiliki” yang bersifat one to many. Maksudnya satu
dokter dapatb memiliki beberapa spesialis dan satu spesialis pasti dimiliki
dokter.
{C}
Gambar 3. ERD PDM
Pemeriksaan Pasien
Penjelasan:
a. Gambar
diatas adalah ER-Diagram Physical Data Model pemeriksaan pasien.
b. Melihat
dari gambar ERD {A} entity, relationship dan multivalue atribut digambarkan
dengan tabel.
c. Pada
tabel pasien terdapat field kode_p yang merupakan primary key bertipe text
dengan panjang 5 karakter, nama_p bertipe text dengan panjang 40 karakter,
jenis_kel_p bertipe text dengan panjang 1 karakter, tgl_lahir_p bertipe
DateTime, telp_p bertipe text dengan panjang 12 karakter, jln_alamat_p bertipe
text dengan panjang 30 karakter, kota_alamat_p bertipe text dengan panjang 30
karakter, propinsi_alamat_p bertipe text dengan panjang 30 karakter, nama_kel_p
bertipe text dengan panjang 30 karakter, hub_kel_p bertipe text dengan panjang
20 karakter dan telp_kel_p bertipe text dengan panjang 12 karakter.
d. Pada
tabel dokter terdapat field kode_d yang merupakan primary key bertipe text
dengan panjang 5 karakter, nama_d bertipe text dengan panjang 30 karakter,
jenis_kelamin_d bertipe text dengan panjang 1 karakter, alamat_d bertipe text
dengan panjang 50 karakter dan kode_spesialis_d bertipe text dengan panjang 5
karakter.
e. Pada
tabel pemeriksaan terdapat kode_p yang merupakan primary key dari tabel pasien
dan kode_d yang merupakan primary key dari tabel dokter.
f. Pada
tabel spesialis yang merupakan multivalue atribut dari entity dokter terdapat kode_spesialis
bertipe text dengan panjang 2 karakter, kode_d yang merupakan primary key dari
tabel dokter bertipe text dengan panjang 5 karakter dan nama_spesialis bertipe
text dengan panjang 20 karakter.
g. Untuk
hubungannya, antara tabel spesialis dan dokter dihubungkan oleh kode_d, antara
tabel dokter dan pemeriksaan dihubungkan oleh kode_d dan antara tabel
pemeriksaan dan pasien dihubungkan oleh kode_p.
Contoh
ER Model:
Catatan:
Pada Gambar 3, di atas direvisi untuk tabel pemeriksaan di tambah dengan attribute yaitu Kode_d, Kode_p, tgl_periksa, dan hasil_periksa.
Pada Gambar 3, di atas direvisi untuk tabel pemeriksaan di tambah dengan attribute yaitu Kode_d, Kode_p, tgl_periksa, dan hasil_periksa.
Namun
setelah di analisa, proses pemeriksaan sebaiknya menggunakan model tabel yang
sifatnya master – detil. Karena setiap pasien ada kemungkinan melakukan
beberapa kali pemeriksaan, dan setiap pemeriksaan perlu dicatat beberapa
rekaman pemeriksaan.
SPESIALIS
Kode_spesialis
|
Nama_spesialis
|
K1
|
Mata
|
Gigi
|
DOKTER
Kode_d
|
Nama_d
|
Jenis_kelamin_d
|
Alamat_d
|
Kode_spesialis_d
|
D1
|
Dedy
|
P
|
Jl.
Kedung baruk 98 surabaya
|
K2
|
Ø Master Detile
Contoh master
detil : entitiy yang tidak ada primary key
Bagi teman-teman,, ini alamat domain name (alamat web) untuk posting commentnya...
http://blog.stikom.edu/lusiani/2013/10/09/post-categories-tugas-rangkuman-ke-1-mata-kuliah-basis-data